Panduan untuk Anda Belajar Laravel
Jika anda ingin tahu lebih dalam soal laravel, sebaiknya Anda belajar terlebih dahulu beberapa hal berikut:
- Belajar dahulu HTML, JavaScript, dan CSS.
- Belajar dulu HTTP.
- Belajar dulu Git dan GitHub.
- Belajar dahulu PHP.
- Lalu ke Laravel.
- Pelajari Juga Database.
Perangkat Lunak yang digunakan Windows​
- Pasang VCM (Version Control System) yaitu git.
- Pasang Text Editor atau IDE (Integrated Development Environment) seperti Visual Studio Code.
- Pasang Composer.
- Pasang Laragon. Saya ada masalah soal laragon, yaitu masalah ini: Masalah Laragon Multiple Http Get Error Timeout
- Pasang Laravel Herd.
- [Tidak Direkomendasikan] Pasang
XAMPPKarena XAMPP memiliki masalah berupa susahnya ganti versi PHP, jadi saya pindah ke Laragon atau Laravel Herd. - [Tidak Direkomendasikan] Pasang nvm-windows.
Karena nvm (Node Version Manager) sudah ada pada
Laravel Herd
jadi tidak perlu memasang ini. - Pasang Docker Desktop Windows WSL 2
- Saya sarankan gunakan WSL 2 (Windows Sub-System Linux).
Personal Config Git​
Membuat Alias pada .bashrc
​
Buka git bash
, lalu ketik perintah berikut:
cd c:/Users/kaesa
Ganti kaesa
menjadi directory/folder user komputer Anda.
Sekarang anda bisa cek directory sekarang dengan mengetik perintah berikut print working directory
:
pwd
Akan muncul tampilan berikut:
# /c/User/kaesa
Selanjutnya modifikasi file .bash_profile
dengan mengetik perintah berikut:
nano .bash_profile
Jika tidak ada apapun, Isi file .bash_profile
dengan tulisan ini:
# generated by Git for Windows
test -f ~/.profile && . ~/.profile
test -f ~/.bashrc && . ~/.bashrc
Selanjutnya modifikasi file .bashrc
dengan mengetik perintah berikut:
nano .bashrc
Pada file .bashrc
silahkan ditambahkan alias berikut:
alias nd='npm run dev'
alias nb='npm run build'
alias cini='composer install && npm install'
alias artisan='php artisan'
alias migrate='php artisan migrate'
alias tinker='php artisan tinker'
alias mfs='php artisan migrate:fresh --seed'
alias ser='php artisan serv'
alias mrm='php artisan migrate:rollback && php artisan migrate'
alias am='php artisan migrate'
alias at='php artisan test'
alias arl='php artisan route:list'
alias arlapi='php artisan route:list --path=api'
Menambahkan Global Alias git hist
:​
Alias global git history.
git config --global alias.hist "log --pretty=format:'%C(yellow)[%ad]%C(reset) %C(green)[%h]%C(reset) | %C(red)%s %C(bold red){{%an}}%C(reset) %C(blue)%d%C(reset)' --graph --date=short"
Menampilkan Daftar Alias​
alias
Menghapus Alias​
unalias nama_alias_anda
Debug Laravel​
Database Query Debug​
- Dapat bekerja di
web.php
maupunapi.php
DB::listen(fn ($e) => dump($e->toRawSql()));
DB::listen(function ($q) {
dump($q->sql);
});
Package barryvdh/laravel-debugbar
​
- Github
- Hanya bekerja untuk
web.php
, tidak bisa digunakan diapi.php
.
composer require barryvdh/laravel-debugbar --dev
php artisan vendor:publish --provider="Barryvdh\Debugbar\ServiceProvider"
Laravel Telescope​
- https://laravel.com/docs/10.x/telescope
- Dapat bekerja di
web.php
maupunapi.php